Pada artikel kali ini Haikal akan share Cara Kompres Video Dengan Adobe Premiere Pro. Adobe Premiere Pro adalah sebuah program penyunting Video berbasis non-linear editor (NLE) dari Adobe Systems, salah satu produk software dari Adobe Creative Suite.
Pada zaman sekarang banyak Gadget yang sudah mendukung pengambilan video dengan resolusi bagus dan hasilnya cukup tajam, akan tetapi mas/mbak perlu tau bahwa dalam pengambilan video HD tersebut itu akan memakan penyimpanan yang cukup besar, nah oleh karena itu agar penyimpanan kita tidak terlalu habis dimakan oleh ukuran video yang sangat besar mas/mbak harus Kompres/Memperkecil Ukuran Video-nya menjadi lebih kecil,
Baca juga: Cara save file Render Adobe After Effect dengan size kecil
Untuk video size awalnya 336mb, dan seletah dikompres hasil sizenya menjadi 34mb wuh lumayan kan kompres-nya.
Di artikel ini Haikal akan menggunakan Adobe Premiere Pro untuk Software Kompresnya, nah langsung yuk kita simak tutorialnya :
1. Buka Adobe Premiere Pro, lalu klik File > New sequence, pilih NTSC/PAL Widescreen 48kHz
2. Lalu import filenya ke Project bar
3. Lalu Export Project/videonya , caranya klik File > Export > Media
4. Akan muncul dialog menu Export-nya , ubah Format AVI menjadi H264
5. Lalu ubah menu Preset menjadi Android Phone & Tablet - 480p Widescreen 29.97
6. Lalu klik Export , tunggu sampai prosesnya selesai
7. Setelah selesai cek file sizenya
Baca juga: Cara Unlock USB Debugging Smartfren Andromax C2 New
NOTES:- Mas/mbak bisa mengubah presetnya sesuai keinginan agar kualitas videonya pas dengan keinginan mas/mbak
- Untuk video diatas size awalnya yaitu 336mb, dan seletah dikompres hasil sizenya menjadi 34mb
Cuman segitu aja teman postingan yang bisa Haikal informasikan kepada kalian.
JANGAN LUPA Like dan Komentar nya ya agar blog saya bisa berguna bagi anda
SEMOGA BERMANFAAT ^_^
Terima Kasih atas kunjungannya
EmoticonEmoticon